Pemula |
Masuk ke Office untuk iPad (:45) Apakah file Anda terbuka sebagai "baca saja" di PowerPoint untuk iPad? Maka Anda perlu masuk. Video pelatihan ini memperlihatkan caranya kepada Anda. |
Membuka file dari awan (2:27) Buka file dari OneDrive for Business (untuk file kantor atau sekolah Anda), OneDrive.com (untuk file pribadi Anda), atau dari akun Dropbox. |
Membuka lampiran email (1:16) Membuka, mengedit, dan mengirim kembali lampiran email menggunakan PowerPoint untuk iPad. |
Cara menyimpan pekerjaan di PowerPoint untuk iPad (1:24) PowerPoint untuk iPad secara otomatis menyimpan pekerjaan Anda setiap kali Anda membuat perubahan, bahkan perubahan kecil. Biasanya, Anda tidak perlu melakukan apa pun untuk menyimpan dokumen Anda. Tonton video pelatihan ini untuk mempelajari tentang SimpanOtomatis. |
Mengetik di PowerPoint untuk iPad (3:36) Mengetik di PowerPoint untuk iPad pada awalnya cukup menyulitkan, apalagi jika Anda terbiasa menggunakan keyboard asli. Video pelatihan ini memperlihatkan kepada Anda beberapa tips mengetik. |
Cara memilih di PowerPoint untuk iPad (2:57) Pilih teks dan gambar dengan piawai menggunakan jari Anda di PowerPoint untuk iPad. Video pelatihan ini membantu Anda beralih dari mouse ke layar sentuh. |
Cara mencetak di PowerPoint untuk iPad (:27) Ketuk tombol File untuk mencetak di PowerPoint untuk iPad. Tonton video ini untuk mempelajari caranya. Saat ini, Anda hanya bisa mencetak ke printer AirPrint yang kompatibel. |
Menjalankan peragaan slide di PowerPoint untuk iPad (2:22) Ada beberapa gerakan jari khusus yang bisa Anda gunakan untuk melanjutkan, kembali, dan mengakhiri peragaan slide. Anda bahkan bisa menggunakan penunjuk laser dan tinta pena, dengan sentuhan jari Anda. |
Memproyeksikan peragaan slide Anda ke layar (:48) Jika Anda ingin memproyeksikan peragaan slide dari iPad ke layar atau TV, tontonlah video ini. Video ini akan memperlihatkan kepada Anda cara menghubungkan sebuah adaptor. Anda juga bisa menggunakan AirPlay. |
Mencari pelatihan lainnya?
-
Lihat kursus pelatihan untuk Exceluntuk iPad.